BERA TEST / SKRINING PENDENGARAN PADA BAYI
- 22 Oct 2025
Deteksi Dini Pendengaran Si Kecil! Gangguan pendengaran pada bayi dan anak sering kali tidak terlihat sejak dini, padahal sangat berpengaruh pada tumbuh kembang dan kemampuan bicara mereka. Dengan Tes BERA (Brainstem Evoked Response Audiometry) di RS Mitra Husada, Anda dapat mengetahui bagaimana telinga si kecil menerima dan mengirimkan suara ke otak. Pemeriksaan ini aman, cepat, dan efektif dilakukan setelah tes OAE. Jangan tunggu sampai terlambat, yuk lakukan skrining pendengaran anak Anda di RS Mitra Husada Pringsewu!